Kalender Indoneisa September 2015

Di Bulan September 2015 yang terdapat pada penanggalan indonesia 2015 yang berwarna merah (hari libur nasional) hanya terdapat 1 yaitu: *Hari Raya Idul Adha (10 Zulhijjah 1436 Hijriyah* yang jatuh pada tanggal 24 September 2015. Nanti akan admin bahas mengenai (Hari Raya Idul Adha). Selain hari libur nasional tersebut, masih terdapat pula hari-hari besar nasional lainnya yang ada di kalender indonesia bulan september tahun 2015. Tetapi di kalender indonesia hari besar nasional tersebut tidak berwarna merah ya.


Kalender Indonesia September 2015

Dan Berikut ini adalah informasi lengkap tentang Hari-Hari Besar Nasional Indonesia yang ada pada bulan september 2015, Silahkan kamu lihat dan baca langsung artikelnya yang ada di bawah ini:


* Hari Nasional Indonesia September 2015 *

Tanggal 1 September 2015: Hari Polisi Wanita (Polwan)
Tanggal 4 September 2015: Hari Pelanggan Nasional
Tanggal 8 September 2015: Hari Aksara & Hari Pamong Praja
Tanggal 9 September 2015: Hari Olahraga Nasional
Tanggal 11 September 2015: Hari Radio Republik Indonesia (RRI) & Hari Peringatan Serangan 11 September 2001
Tanggal 17 September 2015: Hari Palang Merah Indonesia & Hari Perhubungan Nasional
Tanggal 21 September 2015: Hari Perdamaian Dunia
Tanggal 24 September 2015: Hari Tani
Tanggal 26 September 2015: Hari Statistik
Tanggal 27 September 2015: Hari Pos Telekomunikasi Telegraf (PTT)
Tanggal 28 September 2015: Hari Kereta Api
Tanggal 29 September 2015: Hari Sarjana Nasional
Tanggal 30 September 2015: Hari Peringatan Gerakan 30 September 1965

Itulah Informasi tentang Hari Libur Nasional dan Hari-Hari Besar yang terdapat pada bulan september 2015, semoga informasi yang admin berikan mengenai Kalender September 2015 ini dapat bermanfaat buat para pembaca blog http://suforman.blogspot.co.id/ yang ingin tahu hari libur nasional apa saja yang terdapat di bulan september tahun 2015. Terima Kasih admin ucapkan atas kunjungan dan waktunya telah bersedia berkunjung ke blog ini 
Previous
Next Post »